BASUDARA.NEWS, Bitung – Puluhan anggota yang ikut dalam TMMD ke – 111 Kodim 1310/Bitung yang akan dimulai pada Selasa (15/06/20201) diwajibkan untuk rapid test oleh Tim Medis.
Dandim 1310/Bitung, Letkol Inf Benny

Lesmana menyampaikan Rapid test dilakukan bertujuan agar anggota yang bertugas di lapangan nanti, benar-benar sehat jasmani dan rohani.
Lanjutnya, dari 150 Satgas yang akan bertugas, 90 anggota telah dinyatakan negatif dan anggota lainnya akan dilanjutkan besok.
“Besok akan dilanjutkan kembali rapid test kepada anggota satgas yang belum di test hari ini,” ujar Benny
(RyU)

